Tips Memilih Hewan Kurban
Tips Memilih Hewan Kurban - Insya Allah, besok, tanggal 26 Oktober 2012, kita akan merayakan Hari Raya Idul Adha 1433 H.

Hewan kurban di Indonesia biasanya adalah kambing atau sapi. Sebelum membeli hewan kurban kita harus memerhatikan kondisi kesehatan hewan itu sendiri.

Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam memilih hewan kurban seperti dikutip dari detikNews:

  • Hidung hewan harus basah.
  • Mata hewan cerah dan tidak merah.
  • Bulu hewan bersih.
  • Hewan aktif bergerak.
  • Tidak cacat atau kaki hewan tidak patah.
  • Gigi hewan rata tidak tajam.
  • Tanduk hewan tidak patah.
  • Kuku dan mulut hewan sehat.
  • Membeli hewan di tempat penampungan bersertifikat atau telah diperiksa petugas.
  • Usia hewan harus di atas satu tahun untuk kambing dan dua tahun untuk sapi.


Post a Comment

Previous Post Next Post